Aplikasi POS

aplikasi-pos
Aplikasi POS

Aplikasi POS apabila digunakan bersama dengan teknologi Barcode akan semakin memudahkan Anda dan juga memaksimalkan potensi dari Aplikasi POS itu sendiri. Karena apabila tidak menggunakan teknologi Barcode maka proses input kode barang masih dilakukan secara manual. Ini memerlukan waktu dan masih ada kemungkinan kesalahan yang dapat terjadi.

Aplikasi POS manapun sebenarnya bisa digabung dengan teknologi Barcode. Teknologi Barcode disini adalah Scanner Barcode. Scanner Barcode berfungsi seperti keyboard dalam input angka atau huruf, jadi tidak perlu driver khusus apalagi untuk Scanner Barcode yang menggunakan interface USB atau KBW/PS2.

Dengan menggunakan Scanner Barcode pada Aplikasi POS maka Anda tidak perlu input manual lagi kode barang tinggal Scan dan selesai, data barang yang Anda Scan akan langsung muncul di layer monitor. Ini sangat menghemat waktu dan menghilangkan kemungkinan salah input kode barang pada Aplikasi POS.

Informasi lebih lengkap mengenai Aplikasi Kasir dapat Anda dapatkan melalui SMS Center kami di 0813 2024 0625

atau Klik Link Ini untuk lebih jelas nya...